Top Ad unit 728 × 90

Fakta-Fakta Menarik Tentang Bahasa Inggris

Oke sahabat Clouds Project kali ini saya akan meberikan infomasi menarik yaitu fakta menarik dari bahasa inggris, pasti kalian semua tau dan memang harus tahu tentang bahasa inggris
 
kalau kalian tidak tahu, siap-siap deh dibilang kampungan,selepas itu bagi kalian yang sudah lancar berbahasa inggris pasti tidak mengetahu beberapa fakta menarik bahsa inggris yang tersembunyi, mau tau apa saja fakta menarik tersebut :


1. Dreamt adalah satu-satunya kata bahasa Inggris yang berakhir dengan huruf �mt�.

 2. Kata racecar, kayak dan level dapat dibaca bolak-balik dari kiri ke kanan ataupun dari kanan ke kiri.

 3. Hanya ada empat kata dalam bahasa Inggris yang berakhir dengan suku kata �dous�, yaitu: tremendous, horrendous, stupendous dan hazardous. 

4. Stewardesses adalah kata terpanjang yang dapat diketik di keyboard hanya dengan menggunakan tangan kiri Anda. Sedangkan untuk tangan kanan, lollipop adalah yang terpanjang. 

5. Ada dua kata dalam bahasa Inggris yang menggunakan kelima huruf hidup secara berurutan (a, e, i, o, u), yaitu: abstemious dan facetious. 
 6. Typewriter adalah kata terpanjang yang dapat diketik menggunakan huruf-huruf yang terdapat pada satu baris tombol keyboard (baris QWERTY).

7. Huruf yang paling sedikit digunakan dalam bahasa Inggris adalah �q� � bukan �z�. 

8. Lima huruf yang paling sering muncul sebagai huruf pertama dalam kata bahasa Inggris � secara berurutan � adalah �t�, �o�, �a�, �w� dan �b�.The adalah kata yang paling sering digunakan dalam bahasa Inggris. Bila Anda tidak percaya, cobalah berbicara dalam bahasa Inggris standar yang benar selama 5 menit tanpa menggunakan kata �the�.


 SEKIAN,
TERIMA KASIH BANYAK ATAS KUNJUNGANNYA.



Edited by : Joulan Man
Sumber : asalkamutahuaja.blogspot.com
Fakta-Fakta Menarik Tentang Bahasa Inggris Reviewed by Ryuu Sasori on Sunday, January 06, 2013 Rating: 5

No comments:

Pengunjung yang Baik Selalu Memberi Kritik dan Saran

All Rights Reserved by Blogger_48 © 2014 - 2015
Published By Seo Adsense

Contact Form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.